Sayuti Abubakar Copot Sekda Lhokseumawe, Tunjuk A. Haris sebagai Plt Gantikan T. Adnan
Sayuti kemudian menunjuk A. Haris, sebagai Pelaksana Tugas (Plt.) Sekda Kota Lhokseumawe. Penyerahan Surat Keputusan (SK) Plt. Sekda dilakukan langsung di Ruang Kerja Wali Kota, Senin (19/5/2025).
Ia juga menekankan pentingnya sinergi antar perangkat daerah untuk mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik dan bersih.
“Jabatan adalah amanah. Karena itu, jalankanlah dengan integritas, tanggung jawab, serta loyalitas terhadap kepentingan masyarakat dan pembangunan Kota Lhokseumawe,” tutupnya.
Tag
- A Haris Plt Sekda
- birokrasi Lhokseumawe
- Dinas PUPR Lhokseumawe
- DPMTSP dan Naker Lhokseumawe
- Kota Lhokseumawe
- mutasi pejabat Lhokseumawe
- pejabat baru Lhokseumawe
- pelantikan pejabat Lhokseumawe 2025
- pembinaan ASN Lhokseumawe
- Plt Sekda Lhokseumawe
- rotasi pejabat Lhokseumawe
- safaruddin
- Said Bakhtiar
- Sayuti Abubakar
- T Adnan dicopot
- tata kelola pemerintahan Lhokseumawe
- utama
Subscribe
Login
0 Comments