Setelah Dikritik, DPRK Tambah Usulan Calon Pj Bupati Aceh Utara Jadi Tiga Nama
Ketua DPRK Aceh Utara Arafat Ali menjelaskan awalnya hasil rapat Pimpinan DPRK dan para Ketua Fraksi-fraksi sebelumnya telah menyiapkan tiga nama calon Pj Bupati Aceh Utara yang akan diusulkan ke Kemendagri.
Karena dalam surat Sekjen Kemendagri atas nama Mendagri kepada Ketua DPRK Aceh Utara, 5 Juni 2023 lalu, memang meminta untul mengusulkan tiga nama. (IA)