Saat peletakan batu pertama, Plt Gubernur Aceh mengatakan dana sekitar Rp 3,3 miliar itu difokuskan seluruhnya untuk pembangunan kembali Masjid Nurul Hasanah yang hancur akibat bencana.
“Pak Wali Kota tak perlu khawatir, kami tidak mengggunakan sedikit pun uang itu untuk keperluan kami kemari,” kata Nova disambut tepuk tangan hadirin. (m)