TNI AL Gagalkan Penyelundupan 2 Ton Narkoba di Kepri, Nilainya Capai Rp7,5 Triliun
“Prajurit Jalasena TNI AL berhasil menggagalkan upaya penyelundupan narkoba dengan nilai ekonomi mencapai Rp7,5 triliun dan menyelamatkan lebih dari 16 juta jiwa generasi bangsa,” ujar Wakil Kepala Staf Angkatan Laut (Wakasal) Laksamana Madya TNI Erwin S. Aldedharma di Batam, Selasa (20/5/2025).
Kepala Staf AL Laksamana TNI Muhammad Ali mengatakan melalui zoom meeting bahwa pemusnahan ini menjadi bukti nyata komitmen TNI AL dan seluruh pemangku kepentingan untuk memberantas penyelundupan di perbatasan.
“Kami akan terus memperketat pengawasan khususnya di wilayah perbatasan yang rawan menjadi jalur penyelundupan narkotika,” kata dia.
Tag
- 2 ton narkoba dimusnahkan
- 5 triliun
- incinerator Lantamal IV Batam
- jaringan narkoba internasional
- kapal ikan asing bawa narkoba
- kapal narkoba Thailand
- kokain Kepri
- kolaborasi TNI AL BNN Polri
- KSAL Laksamana Muhammad Ali
- narkoba masuk Indonesia lewat laut
- narkoba senilai 7
- nasional
- pemusnahan narkoba Batam
- penggagalan penyelundupan narkoba 2025
- penindakan narkoba di laut
- peran TNI AL berantas narkoba
- peristiwa
- prabowo:
- sabu dan kokain disita TNI AL
- sabu Kepulauan Riau
- Tim F1QR TNI AL
- TNI AL gagalkan penyelundupan narkoba
- transporter narkoba Thailand Myanmar
- utama
- Wakasal Laksdya Erwin S Aldedharma
- www.infoaceh.net
Subscribe
Login
0 Comments