Mantan Pangdam IM: UUPA Tak Perlu Direvisi, Hanya Perlu Implementasi Pasal Belum Realisasi
Makanya Aceh harus belajar dari revisi UU Nomor 21 tentang Otonomi Khusus (Otsus) Papua.
“Belajar dari Papua, UU Otsus Papua tidak direvisi. Tapi dana Otsusnya yang perlu diperpanjang. Hal itu sah-sah saja dapat dilakukan melalui Inpres perubahan UU Otsus Papua karena adanya pembentukan provinsi baru. Jadi, menurut saya UUPA tidak perlu direvisi tapi perpanjangan dana Otsus dapat dilakukan dengan Inpres, makanya perlu tim yang kuat untuk melakukan negosiasi dengan pemerintah pusat,” tutupnya. (IA)